Budidaya Buah Naga
PLN Ajak Petani Beralih ke Mesin Listrik. Sumber Foto : Istimewa

“Pemasangan lampu ini bertujuan untuk menstimuli pertumbuhan bunga pada tanaman buah naga. Sehingga pada bulan Mei–September yang biasanya tidak musim buah naga, berkat lampu ini tetap bisa menghasilkan buah naga,” terangnya.

PLN UID Bali telah melaksanakan penandatanganan kerja sama yakni dengan Bank BRI dan Bank Mandiri untuk mendukung para pelaku usaha memperoleh pembiayaan dalam program electrifying agriculture.

Tujuannya agar dapat meningkatkan kesejahteraan petani dan pemberdayaan SDM pertanian melalui dukungan listrik dalam peningkatan produktivitas dan efisiensi. Tentunya program ini merupakan bagian dari semangat transformasi PLN untuk meningkatkan pelayanan listrik yang lebih mudah, terjangkau, dan andal untuk masyarakat Bali.(bpn)

Dapatkan berita terbaru dari Baliportalnews.com di Google News