PAW
Sumber Foto : Istimewa

Sementara itu, Perbekel anyar Desa Tajun I Gede Agustawan, SH mengatakan pertama dirinya akan melanjutkan konsep yang telah dibuat oleh perbekel sebelumnya yaitu mewujudkan kebersihan lingkungan, kenyamanan ketertiban serta peningkatan kesejahtraan bagi masyarakat melalui potensi perkebunan yang dimiliki oleh desa tajun.

Dimana konsep tersebut sejalan dengan program pemerintah yaitu pembangunan di bidang pertanian maupun perkebunan, dengan demikian dirinya bersama jajarannya di pemerintahan desa akan lebih berusaha lagi utamanya dalam meningkatkan kualitas SDM para petani sehingga produksi pertanian maupun perkebunan di desa tajun bisa lebih ditingkatkan lagi.

Baca Juga :  WNA Rusia Pembuat Resah Masyarakat Dideportasi

“Kedepan kami akan berkordinasi dengan instansi terkait untuk lebih meningkatkan hasil pertanian di Desa Tajun,” pungkasnya.(bpn)

Dapatkan berita terbaru dari Baliportalnews.com di Google News