Baliportalnews.com
Baliportalnews.com

BALIPORTALNEWS.COM, BULELENG – Untuk memberikan keamanan dan ketertiban bagi masyarakat pada hari Sabtu (17/6/2017) pukul 08.00 sampai 14.00 wita Anggota Penebalan Bhabin Regu 2 Polsek Sawan jajaran Polres Buleleng kembali melaksanakan Pengamanan di PPI Sangsit sekaligus melakukan cek dan ricek diatas kapal motor Aven Selon 2  dari Sepeken – Madura dengan muatan ikan basah 5.000 kg dan 500 ikan kering dan Kapal dinakhodai Mahmud dengan jumlah kru seluruhnya empat orang yang saat ini sedang bongkar muatan oleh buruh pelabuhan dan dikoordinir oleh Pak Muliono.

Baca Juga :  Widia Utami, Sosok Inspiratif Perempuan Buleleng Pelestari Seni dan Budaya

Saat pemeriksaan tidak ditemukan kejangalan – kejangalan yang berhubungan pelayaran baik orang maupun barang dan administrasi kapal.

Dalam kegiatan tersebut Polri melakukan pengecekan untuk mencegah masuknya atau barang – barang ilegal dan kelompok – kelompok penyusup paham radikalisme seperti Teroris atau kelompok lain yang ingin memporak porandakan Bangsa kita.

“Kepada Personil Polsek Sawan saya tegaskan agar meningkatkan kegiatan penebalan rutinitas dilaksanakan untuk menjaga keamanan dan kenyamanan bagi mesyarakat yang melaksanakan aktivitas diprlabuhan tersebut,”penjelasan Kapolsek Sawan. (humas-polresbuleleng/bpn)


Pantau terus baliportalnews.com di :

Dapatkan berita terbaru dari Baliportalnews.com di Google News